Launching Web Profil dan OJS Brida Sumba Timur
Sumba Timur, 20 Desember 2024 – Kabupaten Sumba Timur kini memasuki babak baru dalam pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi melalui peluncuran Web Profil dan Open Journal System (OJS) Brida Sumba Timur. Acara peluncuran yang diadakan secara luring pada Jumat, 20 Desember 2024 disambut antusias oleh berbagai kalangan di Kabupaten Sumba Timur. Peluncuran ini menjadi tonggak penting dalam upaya mendorong transparansi, kemudahan…